-->

Terapi Mandi Hujan Agar Lovebird Ngekek Makin Panjang

Banyak cara untuk menurunkan birahi lovebird agar mau ngekek dengan maksimal
panjang pendeknya durasi burung lovebird karena pengaruh dari birahinya dan genetik
nah salah satu cara agar birahi lovebird tidak terlalu tinggi adalah terapi mandi hujan 
bukan hanya burung lovebird yang di berikan terapi mandi hujan ada juga kacer,

murai batu,anis merah dan kembang,pleci,kenari,cendet dan jenis burung lainya
nah sebenarnya apa manfaat dari mandi air hujan untuk burung lovebird contoh :
hal positif yang di dapat dari terapi mandi air hujan 


Terapi Mandi Hujan Agar Lovebird Ngekek Makin Panjang


  • Lovebird lebih rajin mengeluarkan suara ngekek panjang
  • Lebih rajin ngekek 
  • Lebih tenang ketika di gantang 
  • Lebih sehat jika dilakukan secara tepat tidak berlebihan
Air hujan yang jatuh dari langit secara langsung atau bukan buatan efek seprayer
di percaya memberikan efek tenang kepada semua mahluk hidup yang ada di
bumi sobat waktu kecil pasti pernah mandi hujan dan keceriaan seakan hilang
ketika hujan mulai redah ini lah salah satu bukti yang bisa kita pelajari dari diri
kita

jika masih ragu kalo air hujan bisa menghilangkan stres silahkan sobat mandi hujan
meskipun sudah bukan anak-anak lagi jika saat ini sobat lagi galau patah hati atau
patah tulang hehe dan galau teramat sangat coba dah mandi hujan sambil berlari
di jamin kedinginan trus di cengin sama tetangga hehe canda sob

oke balik lagi ke manfaat mandi air hujan bagi lovebird, cerita di atas bisa di lihat
di dalam Al,Qur'an yang mnyebutkan bahwa air hujan mampu memberikan efek
senang di dalam hati dan hal ini yang membuat para pencinta lovebird mencoba
dan hasilnya positif terbukti benar adanya setelah melakukan terapi mandi air hujan

lovebird yang tadinya gagu mulai-mulai mengeluarkan suara ngekeknya dan terapi
mandi air hujan juga dilakukan oleh pemilik lovebird papan atas H. Sigit WMP
yang juga memandikan kusumo dengan terapi air hujan


               Video Lovebird Kusumo Mandi air Hujan

Burung yang sedang dalam keadaan birahi sangat jarang mengeluarkan suara ngekek panjang
hal ini karena ada tekanan di dalam diri lovebird tersebut yang membuat lovebrid kesulitan 
untuk mengeluarkan suara secara maksimal alhasil lovebird hanya narik pendek-pendek 
dengan efek senang yang di berikan air hujan atas izin Allah SWT. tingkat kecemasan ingin
kawin pada lovebird akan berkurang sedikit demi sedikit terapi mandi air hujan juga tidak 
bisa dilakukan secara terus menerus, seperti di jadikan settingan harian karena hujan datang 
terkadang tidak selalu pas dengan kondisi burung lovebird kita dan kitanya sendiri 
terapi air hujan juga tidak bisa dilakukan sembarangan tidak setiap hari dan ideal jika 
hujan datang di waktu yang tepat dengan kondisi lovebird dan waktu sobat sebaiknya 
2 minggu 2 kali saja dan pastikan keadaan lovebird sedang dalam kondisi fit sehingga
tidak terjadi hal-hal yang tidak di ingin kan 


Penutup

tips Terapi mandi malam akan berjalan berhasil jika sobat melakukannya sesuai dengan ke adaan burung dan karakter burung dengan melakukan terapi 1 sampai 3 kali saja lovebird yang birahinya cukup parah akan mulai terlihat perubahan secara signifikan

oke sobat maskicau,, semoga artikel Terapi Mandi Hujan Agar Lovebird Ngekek Makin Panjang 
bermanfaat ya jangan lupa share ya terimakasih

0 Response to "Terapi Mandi Hujan Agar Lovebird Ngekek Makin Panjang "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel